forum pp
Kamis, 10 Oktober 2013
sumpah pemuda
Sumpah pemuda adalah mementum yang kita peringati setiap tanggal 28 oktober. Dimana didalamnya terbentuk sumpah para pemuda dari berbagai adat, suku,agama dan lainya merka bergabung membuktikan kekompakan mereka karena mereka sadari bila perlawanan hanya disetiap wilayah takan mengalahkan kaum kapitalis belanda.yang pada saat itu berkuasa sepenuhnya di wilayah Indonesia dengan kekejaman kerja paksa. Kemudian juga lahirnya lagu kebangsaan Indonesia yang dinyanyikan oleh wr supratman walaupun hanya dengan biola.
Dari sejarah sumpah pemuda sangatlah besar cita citanya mereka dengan tulus dan ikhlas melepas apa yang ada di pikiran masing-masing hanya demi kemajuan bangsa Indonesia.tak kenal lelah mereka berjuang,tak memikirakan keuntungan serta kerugian yang terlintas hanyalah Indonesia merdeka!!!!!!! Apakah tugas pemuda sekarang???????????
Sebenarnya sama dengan kondisi zaman dahulu masih ada penjajahan disetiap daerah NKRI,berjuta kasus perbudakan,bermiliaran korupsi,triliyunan kasus anak tak mendaptakan pendidikan yang layak.yang bedanya “ sekarang dijajah tapi tak mersa dijajah” itu yang luar binasa kaum imprealis membentuk penjajahan gaya baru atau yang kita kenal dengan neoliberalisme.
Melihat dari kondisi pendidikan atau sitem pendidikan di NKRI secara terang terangan mengapus tanggung jawab pemerintah kepada orang tua.melanggar UUD 45 pasal 31 yang seharusnya menjadi pucuk hokum tertinggi di NKRI “ yang katanya gratis itu hanyalah kebohongan semata. Di Jakarta sendiri masih banyak keluhan untuk masuk sekolah biaya milyaran” belum lagi kualitasnya masih sangat jauh” kita diciptakan bukan untuk cerdas tapi untuk nilai bagus”.
Kemudian dari sector buruh meraka tak pernah dipandang kesejahteraanya masih ada UUD outsosing,politik upah murah serta lainya walapun upah naik tapi dibarengi dengan makanan pokok naik,bbm naik,dan masih banyak lagi.belum lagi sector tani,nelayah,kaum miskin kota itu jauh lebih buruk. Dimanakah apar pemuda yang seharusnya meraka berjuang kembali menuntut hak-hak warga Negara di segala sector “karena yang menjadi hasrat hidup orang banyak itu yang di dahulukan”
Pemuda terlau berfikir tentang kemapanan,kekayaan tapi ada pula yang terlibat anggota dewan hanyalah mencari keuntungan dengan membuat tobosan korupsi gaya baru.” Bila anda mersa kaum pemuda ayo bangkit kita hapuskan ADAT,SUKU,AGAMA kita bersatu menuju Indonesia merdeka 100%. Karena kita satu bangsa,satu tanah air,satu bahasa.INDONESIA……..hidup rakyat yang melawan……………………
Langganan:
Posting Komentar (Atom)

Tidak ada komentar:
Posting Komentar